Pekan Ilmiah Remaja FKM UNMUL 2018


KONTEN ACARA

PEKAN ILMIAH REMAJA

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS MULAWARMAN

TAHUN 2018

“BUILD YOUR CONFIDENCE AND EXPLORE ABILITY TO BE GENERATION OF PUBLIC HEALTH FOR BETTER FUTURE”

 

1. Lomba Cerdas Cermat

            Lomba Cerdas Cermat yang diadakan pada kegiatan Pekan Ilmiah Remaja Fakultas Kesehatan Masyarat Universitas Mulawarman dilaksanakan dengan tujuan untuk mengasah kemampuan siswa/siswi kelas X,XI,XII SMA se-Kalimantan Timur dalam bidang pengetahuan umum sekolah pada umumnya melainkan juga pengetahuan di bidang kesehatan masyarakat secara umum.

Lomba Cerdas Cermat dilaksanakan pada :

Waktu Pelaksanaan: 29 Oktober 2018 – 3 November 2018

Waktu Pendaftaran : 24 September 2018 – 18 Oktober 2018

Technical Meeting: 20 Oktober 2018

Tempat Pendaftaran: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Mulawarman

Biaya Pendaftaran                  : Rp. 150.000,-/kelompok

 

2. Lomba Debat Ilmiah

Lomba Debat Ilmiah yang diadakan pada kegiatan Pekan Ilmiah Remaja Fakultas Kesehatan Masyarat Universitas Mulawarman dilaksanakan dengan tujuan untuk mengasah kemampuan siswa/siswi kelas X,XI,XII SMA se-Kalimantan Timur dalam bidang pengetahuan umum sekolah pada umumnya melainkan juga pengetahuan di bidang kesehatan masyarakat secara umum.

Lomba Debat Ilmiah dllaksanakan pada :

Pelaksanaan Lomba : 29 Oktober 2018 – 2 November 2018

Waktu Pelaksanaan: 09.00 WITA – Selesai

Waktu Pendaftaran : 24 September 2018 – 18 Oktober 2018

Technical Meeting: 20 Oktober 2018

Tempat Pendaftaran: Fakultas Kesehatan Masyarakat UNMUL

Biaya Pendaftaran : Rp. 150.000,-/kelompok

 

3. Lomba Poster Ilmiah

Lomba Poster Ilmiah yang diadakan pada kegiatan Pekan Ilmiah Remaja Fakultas Kesehatan Masyarat Universitas Mulawarman dilaksanakan dengan tujuan untuk mengasah kemampuan siswa/siswi kelas X,XI,XII SMA se-Kalimantan Timur dalam bidang pembuatan media (poster) yang bertujuan untuk memberikan informasi terhadap khalayak mengenai suatu tem tertentu.

Lomba Poster Ilmiah dilaksanakan pada :

            Tema Poster                            : Pengendalian Sampah

            Pengumpulan Poster               : 21 Oktober 2018 – 29 Oktober 2018

 

 

 

4. Lomba Essay Ilmiah

Lomba Essay Ilmiah yang diadakan pada kegiatan Pekan Ilmiah Remaja Fakultas Kesehatan Masyarat Universitas Mulawarman dilaksanakan dengan tujuan untuk mengasah kemampuan siswa/siswi kelas X,XI,XII SMA se-Kalimantan Timur dalam karya tulis ilmiah di bidang pengetahuan umum sekolah dan pengetahuan kesehatan masyarakat pada umumnya.

 

5. Bazaar FKM Universitas Mulawarman

            Bazaar FKM Universitas Mulawarman diadakan dilakukan di lapangan parkir Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Mulawarman Samarinda yang diadakan pada Hari Sabtu tanggal 3 November 2018 dimulai pukul 09.00 Pagi hingga 17.00 Sore hari. Dengan diisi oleh 20 stand bazaar pengusaha muda di sektor Fakultas Kesehatan Masyarakat serta Universitas Mulawarman.